Posts

Showing posts from November, 2023

kegiatan Bedah buku

Image
Fikom UPI YAI

Kompetensi Komunikasi Antar budaya

  Menurut Spitzberg kompetensi komunikasi  antar budaya adalah;   "perilaku yang pantas dan efektif dalam suatu konteks tertentu".  Kim memberikan definisi yang lebih detail bahwa kompetensi komunikasi antar budaya adalah merupakam" kemampuan internal suatu individu untuk mengatur fitur utama dari kompetensi antar budaya yakni perbedaan dan ketidak biasaan,postur intergroup, pengalaman stress' artinya dari pengertian tersebut berarti memiliki kemampuan untuk berinteraksi secara efektif dan sesuai dengan anggota dari budaya yang memiliki latar bgelakang yang berbeda. lima (5) komponen  dalam kompetensi komunikasi antar budaya yang mempengaruhi kemampuan seseorang untuk berinteraksi secara efektif dan pantas dengan budaya yang lain . kelima komponen tersebut adalah : 1. Motivasi untuk  berkomunikasi2. pengetahuan yang cukup mengenai budaya.3. kemampuan komunikasi yang sesuai. 4. sensivitas5. Karakter.. 

Mengembangkan Identitas

Image
Untuk membahas tentang bagaimana mengembangkan identitas hal yang perlu diketahi adalah apa itu identitas dal  sebgaimana yang di kemukakan olehGardier dan Komitzki melihat identitas sebagai " defenisi diri seseorang sebagai individu yang berbeda dan terpisah, termasuk prilaku, kepercayaan dan sikap.kemudia Ting Toomay menganggap identitas diri sebagai" konsep diri yang direfleksikan atau gambaran diri bahwa kita berasal dari keluarga , gender, budaya, etnis dan proses sosialisasi individu.". Bahagaimana dengan perkembangan identitas?  Ting Toomay menyatakan bahwa" memperoleh dan mengembangkan identitas melalui interaksi dalam kelompok budaya. perkembangan identitas, selanjutnya menjadi proses dalam keluarga dan sosialisasi budaya yang dipengaruhi oleh budaya lain dan perkembangan pribadi. Media juga berperan dalam perkembangan identitas. media menciptakan suatu gambaran bagaimana anda berpenampilan, berpakaian dan bertindak sesuai dengan identitas usia dan gender a